27 February 2012

Harapan Kebumen di UN 2012

Gombong - orasakobere.

Jelang pelaksanaan Ujian Nasional bulan mendatang, berbagai pemangku kepentingan di Kebumen berharap ada perbaikan prestasi. Harapan ini wajar mengingat hasil Ujian Nasional kabupaten Kebumen tahun-tahun lalu sangat memprihatinkan.

Catatan hasil UN tahun 2011 lalu membukukan :
SMP beroleh peringkat 33 (dari 35 kabupaten kota) dengan membukukan rata-rata 27,70
SMA IPA beroleh peringkat 28 dengan membukukan rata-rata 46,92
SMA IPA beroleh peringkat 23 dengan membukukan rata-rata 46,02
SMK beroleh peringkat 19 dengan membukukan rata-rata 31,51.

Sudah sewajarnya berbagai pihak, mulai dinas pendidikan, sekolah, guru, orangtua, dan masyarakat bahu membahu mengupayakan perbaikan prestasi Ujian Nasional di semua jenjang.

0 Comments:

 
©  free template by Blogspot tutorial